Setelah kemaren membahas tentang Kujang Senjata Tradisional Sunda sekarang sedikit mengenal bahasa sunda . Bagi sahabat yang tidak mengerti bahasa sunda tentu akan geli ketika mendengar percakapan orang sunda, karena bahasa yang di ucapkan terdengar aneh dan asing .
Bahasa Sunda adalah sebuah bahasa dari cabang Melayu-Polinesia dalam rumpun bahasa Austronesia . Bahasa ini dituturkan oleh...
Featured Article
Tatarucingan
Daripada bengong Heu'euh mending urang tatarucingan , tah kukituna mangga kanu ngangken urang sunda itung-itung ngamumule deui budaya sunda nu rumasa miboga tatarucingan pek geura ketrukeun pangabisana . table.tableizer-table { border: 1px solid #CCC; font-family: ; font-size: 12px; }...Sejarah Gedung Sate
Mungkin semua orang tahu akan gedung sate dan keberadaan'y tapi tidak semua orang yang tahu sejarah atau asal mula pembangunan gedung sate dan kenapa gedung itu dinamakan gedung sate bukan gedung gudeg , karedok , gado-hado atau lotek hehe .. nah yang belum tahu kita langsung ke TKP .. Gedung...Sisindiran Budaya Terlupakan
Kala postingan Tentang Si Kabayan telah menjadi inspirasi untuk berbagi selanjutnya. Sekarang saatnya mengembalikan satu budaya yang telah terlupakan dari keseharian orang sunda kebanyakan , yaitu Sisindiran , Pantun sunda pengertiannya berbeda dengan Pantun melayu , Pantun melayu semakna dengan...Daftar Isi
#tabbed-toc { margin:0 auto; background-color:#8A94F0; -webkit-box-shadow:0 1px 3px rgba(0,0,0,.4); -moz-box-shadow:0 1px 3px rgba(0,0,0,.4); box-shadow:0 1px 3px rgba(0,0,0,.4); overflow:hidden; position:relative; color:#000; } #tabbed-toc .loading { display:block; ...Award Ti Dulur
Siaran Wayang Golek sambil minum teh manis sama kulub hui cilembu mantapz brow hehe....Dan malam ini semakin mantap ketika sahabat baik saya Dede Thea Presiden direktur Tentang Makanan memberikan award yang istimewa namanya VERSATILE BLOGGER Ini sebuah penghargaan yang luar biasa buat...Sedikit Belajar Bahasa Sunda
Setelah kemaren membahas tentang Kujang Senjata Tradisional Sunda sekarang sedikit mengenal bahasa sunda . Bagi sahabat yang tidak mengerti bahasa sunda tentu akan geli ketika mendengar percakapan orang sunda, karena bahasa yang di ucapkan terdengar aneh dan asing . Bahasa Sunda adalah...
Kujang Senjata Tradisional Sunda
Seperti janji saya untuk menulis artikel tentang Kujang senjata tradisional sunda.
Kujang adalah senjata yang unik dari daerah jawabarat . Kujang diperkirakan mulai dibuat sekitar abad ke 8 / 9 , kujang terbuat dari besi , baja dan bahan pamor , panjang kujang sekitar 20 sampai 25 cm dan beratnya sekitar 300 gram.
Kujang merupakan senjata yang yang merefleksikan ketajaman dan daya kritis dalam...
Lounching Link Banner Lebay
Tadinya malam ini aku bakalan posting tentang sejarah senjata khas sunda yaitu KUJANG tapi berhubung ada request dari teman baik ku yang katanya suruh buat link Banner , aku putuskan malam ini membuat nya sekaligus Lounching Link Banner ULIN KARUHUN .Tapi sebelumnya mungkin banyak yang bertanya apa maksud atau arti dari nama Ulin Karuhun sebenarnya untuk orang sunda kata itu tidak asing...
Award Ti Dulur
Siaran Wayang Golek sambil minum teh manis sama kulub hui cilembu mantapz brow hehe....Dan malam ini semakin mantap ketika sahabat baik saya Dede Thea Presiden direktur Tentang Makanan memberikan award yang istimewa namanya VERSATILE BLOGGER
Ini sebuah penghargaan yang luar biasa buat blog ULIN KARUHUN karena dengan award ini semakin termotivasi untuk selalu memberikan yang terbaik.
Spesial...
Situs Gunung Padang ,Bukan Bangga Lalu Menjaga
Bukan Bangga Lalu Menjaga , kenapa tidak bangga lalu timbul keinginan untuk menjaganya malah merusak dengan mencurinya itulah yang dialami Situs Gunung Padang yang berada di Kabupaten Cianjur , Jawabarat . Keberadaan Situs Gunung Padang mulai ruksak karena ulah manusia , situs peninggalan kebudayaan megalitikum terbesar di Asia Tenggara semakin memprihatinkan karena ulah pengunjung yang seenaknya...
2 Award Sahabat Baik
Bismillahhirohmanirrahim .
Assalamualaikum sahabat semua mudah-mudahan kalian selalu sehat dan sukses untuk semua aktivitasnya.
Malam hari ini kebahagiaan dari sahabat-sahabat bloging semua semakin bertambah karena sahabat - sahabat semua terus mendeklarasikan persahabatan dengan cendramata award , seperti award yang aku dapatkan dari kedua sahabatku Bayu S dan Hatake Files sebagai bentuk...
Award Sama Dari Dua Sahabat
Bukan berlaku sombong apa lagi takabur ketika banyak sahabat yang berkunjung pada blognya ULIN KARUHUN semua komentarnya telat dibalas tapi alasan banyak hal yang membuat aku sibuk belakangan ini istilah keren nya lagi dapet " Mega proyek " haha tapi bukan proyek hambalang pastinya . Pada sore ini aku dapat sedikit luang waktu untuk melihat-lihat isi rumahku dan ternyata banyak sahabat - sahabat...
Jangjawokan Atau Ilmu Pelet Dari Sunda
Mungkin sobat sekalian pernah mendengar ilmu pelet atau asihan yang guna nya untuk menaklukan pasangan atau orang yang kita suka supaya dia tertarik dan mempunyai perasaan kepada kita . Disuku sunda ilmu pelet begitu sangat terkenal seperti didaerah cianjur selatan cidaun,kadupandak , sindangbarang atau cimaskara merupakan tempat yang sampai sekarang masih terdapat ilmu-ilmu pelet . Ilmu pelet atau...
Asal Usul Gunung Tangkuban Parahu
Di Jawabarat tepatnya di kabupaten bandung terdapat sebuah tempat rekreasi yang sangat indah yaitu Gunung Tangkuban Parahu. Tangkuban Parahu artinya perahu yang terbalik.Diberi nama seperti itu karena memang tangkuban parahu menyerupai perahu yang terbalik dan konon menurut cerita masyarakat parahyangan gunung itu memang merupakan perahu yang terbalik. Berikut ceritanya
Beribu-ribu tahun yang...
Upacara Adat Sunda
Adat istiadat yang diwariskan leluhurnya pada masyarakat Sunda masih dipelihara dan dihormati. Dalam daur hidup manusia dikenal upacara-upacara yang bersifat ritual adat seperti: upacara adat Masa Kehamilan, Masa Kelahiran, Masa Anak-anak, Perkawinan, Kematian dll. Demikian juga dalam kegiatan pertanian dan keagamaan dikenal upacara adat yang unik dan menarik. Itu semua ditujukan sebagai ungkapan...
Budaya Sunda
Wejangan Jang Sorangan
Budaya Sunda
Budaya Sunda adalah budaya yang tumbuh dan hidup dalam masyarakat sunda.Budaya sunda dikenal dengan budaya yang sangat menjunjung tinggi sopan santun.Pada umumnya karakter orang sunda adalah periang , ramah tamah ( Someah ) , murah senyum , lemah lembut dan sangat menghormati orang yang lebih tua. Itulah cerminan budaya masyarakat sunda. Di dalam bahasa...
Makanan Surabi Khas Jawabarat
Surabi
Surabi merupakan makanan yang khas di jawabarat seperti bandung, ciamis , cianjur dan daerah priangan lainnya selalu terjaja panganan khas yang satu ini dengan rasa yang variatif seperti rasa gula aren , gurih , atau durian menjadikan surabi sangat populer di kalangan masyarakat jawabarat. Dengan harga yang terjangkau sekisaran Rp. 3000,- anda sudah bisa menikmati kekenyalan dan rasa...
Cerita Prabu Kian Santang & Syaidina Ali R.a
Diawali
GODOG adalah sebuah daerah pedesaan yang indah dan nyaman, berjarak 10 km kearah timur dari puseur dayeuh Garut. Tepatnya di Desa Lebakagung, Kecamatan Karangpawitan, Kabupaten Garut. Disana terdapat makam Prabu Kiansantang atau yang dikenal dengan sebutan Makam Godog Syeh Sunan Rohmat Suci. Hampir setiap saat banyak masyarakat yang ziarah, terlebih di bulan-bulan maulud
Prabu...
Panorama Pantai Pangandaran
Dijawabarat terdapat banyak sekali pantai bersih nan indah salah satunya Pantai Pangandaran, objek wisata yang merupakan primadona pantai dijawabarat terletak di desa pananjung Kecamatan Pangandaran dengan jarak ± 92 km arah selatan kota ciamis , memiliki berbagai keistimewaan seperti :
Terdapat pantai dengan hamparan pasir putih
Tersedia Tim Penyelamat wisata pantai
Jalan...
Prabu Siliwangi dan Mitos Maung Masyarakat Sunda
Postingan kali ini tentang "Prabu Siliwangi dan Mitos Maung Masyarakat Sunda" entah berantah tapi semua berdasarkan referensi dari beberapa sumber , kalau memang terdapat versi yang lainnya atau menurut kalian ini tidak benar maka kita anggap inilah warna yang indah tatkala kita sudah berbicara tentang kebudayaan indonesia .
Dunia antropologi mengenal teori sistem simbol yang di introdusir...
Langganan:
Postingan (Atom)