Ada cerita yang menggelitik juga , waktu saya bercakap-cakap pake bahasa sunda dengan teman saya di postingan Sedikit Belajar Bahasa Sunda , kita ngobrol asyk tentang Jagung dan Kopi , lalu ada komentar yang seru dari teman yang lainnya yang katanya kita lagi ngobrolin 18+ karena ada kalimat Borondong yang dia fikir itu Brondong padahal Borondong . Borondong salah satu makanan klasik dari jawabarat...
Featured Article
Award Sama Dari Dua Sahabat
Bukan berlaku sombong apa lagi takabur ketika banyak sahabat yang berkunjung pada blognya ULIN KARUHUN semua komentarnya telat dibalas tapi alasan banyak hal yang membuat aku sibuk belakangan ini istilah keren nya lagi dapet " Mega proyek " haha tapi bukan proyek hambalang pastinya . Pada...Budaya Sunda
Wejangan Jang Sorangan Budaya Sunda Budaya Sunda adalah budaya yang tumbuh dan hidup dalam masyarakat sunda.Budaya sunda dikenal dengan budaya yang sangat menjunjung tinggi sopan santun.Pada umumnya karakter orang sunda adalah periang , ramah tamah ( Someah ) , murah senyum , lemah...Panorama Pantai Pangandaran
Dijawabarat terdapat banyak sekali pantai bersih nan indah salah satunya Pantai Pangandaran, objek wisata yang merupakan primadona pantai dijawabarat terletak di desa pananjung Kecamatan Pangandaran dengan jarak ± 92 km arah selatan kota ciamis , memiliki berbagai keistimewaan seperti...Sisindiran Budaya Terlupakan
Kala postingan Tentang Si Kabayan telah menjadi inspirasi untuk berbagi selanjutnya. Sekarang saatnya mengembalikan satu budaya yang telah terlupakan dari keseharian orang sunda kebanyakan , yaitu Sisindiran , Pantun sunda pengertiannya berbeda dengan Pantun melayu , Pantun melayu semakna dengan...Daftar Isi
#tabbed-toc { margin:0 auto; background-color:#8A94F0; -webkit-box-shadow:0 1px 3px rgba(0,0,0,.4); -moz-box-shadow:0 1px 3px rgba(0,0,0,.4); box-shadow:0 1px 3px rgba(0,0,0,.4); overflow:hidden; position:relative; color:#000; } #tabbed-toc .loading { display:block; ...Asal Usul Gunung Tangkuban Parahu
Di Jawabarat tepatnya di kabupaten bandung terdapat sebuah tempat rekreasi yang sangat indah yaitu Gunung Tangkuban Parahu. Tangkuban Parahu artinya perahu yang terbalik.Diberi nama seperti itu karena memang tangkuban parahu menyerupai perahu yang terbalik dan konon menurut cerita masyarakat...